Tuesday, April 16, 2013

Rendang Padang Masakan Padang


RENDANG

Rendang (bahasa Minang: Randang)
salah satu masakan tradisional Minangkabau
menggunakan daging dan santan kelapa
dengan kandungan bumbu rempah-rempah yang kaya.

citarasa yang pedas
dapat ditemukan
di seluruh Rumah Makan Padang di Indonesia,
Malaysia, ataupun di negara lainnya.



lebih dikenal dengan nama Rendang Padang
Pada tahun 2011, rendang dinobatkan
sebagai hidangan peringkat pertama
dalam daftar World’s 50 Most Delicious Foods
(50 Hidangan Terlezat Dunia) yang digelar oleh CNN International.

Mengandung bumbu rempah yang kaya
bahan dasar daging
menggunakan santan kelapa (karambia),
dan campuran dari berbagai bumbu khas
cabai (lado), serai, lengkuas, kunyit,
jahe, bawang putih, bawang merah

No comments:

Post a Comment