Tuesday, April 16, 2013

Congklak adalah Permainan tradisional


PERMAINAN TRADISIONAL SARAT ILMU

Selain pengusir jenuh
Melatih untuk tidak congkak
atau serakah
Membentuk pribadi yang jujur
Tekun,pantang menyerah

Congklak adalah permainan tradisional
Dikenal dengan berbagai macam nama
Di seluruh Indonesia

Menggunakan papan
Memiliki 14 lubang
2 lubang induk ukurannya lebih besar
Masih bertahan hingga sekarang

Melatih berhitung
Dengan suasana menyenangkan
Menggunakan cangkang kerang
Biji-bijian dari tumbuh-tumbuhan
Batu-batu kecil dan kelereng
Jumlahnya ada 98 buah biji

Dilakukan oleh 2 orang
Permainan dianggap selesai
Bila sudah tidak ada biji lagi
seluruh biji ada di lobang besar kedua pemain
Pemenang adalah yang mendapatkan biji terbanyak

Pernah mencoba memainkannya?

No comments:

Post a Comment